Bedah Kasus Fuzzy Logic



Referensi :  Ramadhan, Teguh Arief. 2020. Rancang Bangun Sistem Kontrol Air Minum Kandang Burung Puyuh Berbasis Internet of Things Menggunakan Metode Fuzzy LogicSkripsi pada Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim. Diunduh melalui http://etheses.uin-malang.ac.id/24322/1/16650088.pdf.


1. ABSTRAK [Kembali]

    Di Indonesia beternak memiliki tujuan untuk menyediakan pangan hewani berupa daging, susu dan telur yang bernilai gizi tinggi. Salah satu perternakan yang banyak diminati yaitu ternak burung puyuh. Faktor terprnting dalam beternak burung puyuh adalah air minumnya yang dapat mempengaruhi produktivitas. Dengan adanya kontrol air minum kandang burung puyuh berbasis Internet of Things (IoT) diharapkan dapat memberikan kemudahan bagi peternak dalam melakukan kontrol pada air minum kandang puyuh. Penelitian ini menggunakan mikrokontroler Arduino Uno dan Node MCU ESP8266, serta dua buah sensor yaitu sensor Ultrasoni HC SR-04 dan Turbidity SKU SEN0189. Metode yang digunakan dari penelitian ini adalah metode Fuzzy Logic. Dari hasil pengujian yang telah dilakukan pada sensor dan perhitungan metode didapatkan nilai rata-rata error sebesar 4.17% untuk sensor Ultrasonic HC SR-04 dan 3.96% untuk sensor Turbidity SKU SEN0189, serta peengujian perhitungan error menggunakan metode dengan membandingkan nilai output yang dihasilkan program dan perhitungan Matlab yaitu 6.17%. Sehingga pada penelitian ini persentase keberhasilan sistem yang diperoleh sebesar 93,83%. 

2. PENDAHULUAN [Kembali]

        • Secara fisis air bersih diindikasikan dengan keadaan yang bening, tidak berbau dan tidak berwarna. Namun secara optis air yang tercampur oleh kotoran baik dari bahan orgaik ataupun anorganik, keadaannya mengalami perubahan pada warna atau menjadi keruh.
        • Kekeruhan air menyebabkan transparansinya menjadi kurang, sehingga arah dari berkas cahaya yang dipancarkan akan berubah ketika cahaya berbenturan dengan partikel di dalam air.
        • Jika level kekeruhan rendah maka sedikit cahaya yang akan dihamburkan dan dibiaskan dari arah asalnya.
        • Sistem kontrol air minum berbasis IoT diharapkan dapat memberikan kemudahan bagi peternak dalam melakukan kontrol pada kondisi air minum secara langsung.
        • Tujuan penelitian untuk membangun sistem otomatis untuk kontrol air minum kandang burung puyuh berbasis IoT menggunakan metode Fuzzy Logic.
        • Batasan dari penelitian yaitu dengan ukuran tempat penampung air yang memiliki ukuran tinggi 15 cm, serta data yang diambil berasal dari sensor Ultrasonic HC SR-04 dan Turbidity SKU SEN0189.

3. METODOLOGI PENELITIAN [Kembali]

  • Blok Diagram
  • Flowchart
  • Implementasi Metode Fuzzy Logic
    • Flowchart Metode Fuzzy
    • Fuzzyfikasi
  1. Variabel Level

Range pengukuran variabel level dari 0 sampai 15cm, dengan fungsi keanggotaan terbagi tiga yaitu rendah, normal dan tinggi.

        • rendah
        • normal
        • tinggi 

Fungsi keanggotaan fuzzy dari variabel level :

 

    2. Variabel kekeruhan
Variabel kekeruhan memiliki range dari 0 sampai 30 Nephelometric Turbidity Unit (NTU) dengan tiga fungsi keanggotaan yaitu jernih, normal dan keruh.


        • jernih
        • normal
        • keruh 

Fungsi keanggotaan fuzzy untuk variabel kekeruhan 

                       

     3. Variabel Waktu

Variabel waktu merupakan output dari perhitungan variabel level dan kekeruhan dengan  range dari 0 sampai 6 menit. Fungsi keanggotaan fuzzy dibagi menjadi tiga yaitu sebentar, normal dan lama.

        • sebentar
        • normal
        • lama 

Fungsi keanggotaan fuzzy pada variabel waktu 


    •  Rules Fuzzy
                                              1. Penambahan

                         2. Pengurangan

4. HASIL DAN PEMBAHASAN [Kembali]


    

Tampilan hasil Surface


Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan tentang rancang bangun sistem kontrol air minum kandang burung puyuh berbasis IoT menggunakan metode fuzzy logic, dapat disimpulkan bahwa sistem telah berhasil dibangun. Hasil pengujian terhadap sensor ultrasonic menghasilkan rata-rata error sebesar 4.71% dan untuk sensor turbidity rata-rata error sebesar 3.96%. Selanjutnya pada program perhitungan pengujian untuk mengetahui persentase error dengan membandingkan nilai output yang dihasilkan oleh program dengan nilai yang dihasilkan oleh perhitungan matlab dan didapatkan rata-rata error sebesar 6.17%. Sehingga penelitian ini mendapat persentase keberhasilan sistem sebesar 93,83%.

Pada penelitian yang telah dilakukan ini, masih tergolong dasar karena menggunakan 2 sensor sebagai parameter input dalam sistem kontrol air minum kandang burung puyuh, yaitu sensor input level dan sensor input kekeruhan. Mungkin untuk kedepannya dapat ditambahkan parameter input lain.

1. Setelah dilakukan pengujian menggunakan matlab didapatkan selisih nilai error yaitu 

Input

Mikrokontroler

Matlab

error

Keterangan

7.67

7.50

2.92

2.85

2.09%

Hasil penelitian

2.92

2.85

2.45%

Hasil pembuktian

 
    Perhitungan error : 


2. Perbaikan yang dilakukan pada penelitian ini yaitu menambahkan 2 membership function pada setiap input dan output. Dimana dengan melakukan penambahan membership function nilai output yang dihasilkan menjadi lebih kecil dibandingkan dengan hasil output dari penilitian. Pada input level 7.67 dan kekeruhan 7.5 nilai output yang dihasilkan dari penelitian ini yaitu 2.85 sedangkan hasil dari perbaikan sebesar 1.33.



8. DAFTAR PUSTAKA [Kembali]

    • Primawati, Fissa Septy. 2016. “Sistem Penjernihan Air Groundtank Lppmp Uny Sebagai Air Minum Dengan Memanfaatkan Karbon Aktif Batok Kelapa, Pasir Aktif Pantai Indrayanti, Dan Kerikil Aktif Kali Krasak.” Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Yogyakarta: 1–8. http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/30252.
    • Purba, Renova Indri Sari. 2020. “Rancang Bangun Alat Ukur Kualitas Air Minum Dengan Parameter Ph, Suhu, Tingkat Kekeruhan, Dan Jumlah Padatan Terlarut.” Universitas Sumatera Utara 14: 49–62.
    • Rahmat, Firman Al, Unang Sunarya, and Rohmat Tulloh. 2018. “Prototipe Robot Kapal Pengukur Tingkat PH Dan Turbiditas Air Berbasis Metode Modified Fuzzy.” Jurnal Rekayasa Elektrika 14(1): 43–50.
9. Video [Kembali]
    Video percobaan dan perbaikan



10. Link Download [Kembali]


Tidak ada komentar:

Posting Komentar